Bingung Bedakan Klamidia dan Gonore? Ini Perbedaannya
Bingung Bedakan Klamidia dan Gonore? Ini Perbedaannya Dua penyakit menular seksual yang paling sering ditemui adalah klamidia dan gonore. Kedua penyakit ini disebabkan oleh pertumbuhan bakteri yang berlebihan. Klamidia disebabkan oleh bakteri Chlamydia trachomatis, sementara gonore disebabkan oleh Neisseria gonorrhoeae. Mengenai gejalanya, baik klamidia maupun gonore dapat menyebabkan sensasi terbakar saat buang air kecil dan […]